Foto Istimewa Jakarta, 14 Januari 2025 — PB. Mathlaul Anwar, organisasi Islam terkemuka di Indonesia, mendukung pembangunan sebuah kompleks “Kampung Haji” di Arab Saudi. Rencana ini diungkapkan oleh H. Faried Husein, Direktur Utama PT. Pemukiman Haji Indonesia (PT. KHI), dan KH. Abdulloh Faqih, Komisaris Utama PT. KHI, saat ditemui di kantor Yayasan Kampung Haji Indonesia […]